Arti Mimpi Jari
Mimpi jari anda terpotong, Akan didesas-desuskan orang.
Mimpi melihat jari-jari yang kotor, Anda akan terlibat dalam usaha yang kotor.
Mimpi menunjukkan jari anda kepada seorang, Teman-teman anda akan melupakan anda.